
Menyambut pergantian tahun, Kampung Jakcloth kembali menghadirkan acara bertakjub Jember New Year Carnival. Acara tersebut dimeriahkan oleh band-band ternama seperti Tipe-X dan masih banyak yang lain. Wakajzee Studio kembali berkesempatan untuk mendokumentasikan event terbesar akhir tahun di Jember tersebut